Lambang Daerah Kabupaten Alor |
PERISAI SEGI LIMA : Selain melambangkan jiwa nasional bangsa Indonesia yang suci dan berani dimana segala usaha ditujukan untuk kepentingan nasional dan berlandaskan falsafah Pancasila dalam satu kesatuan wawasan nusantara, juga melambangkan hakekat kesuburan Kabupaten Alor.
POHON BERINGIN DAN MESBAH : Melambangkan perlindungan hidup seutuhnya dalam rohani dan jasmani di ruang lngkup daerah.
RUMAH ADAT : Melambangkan ttempat simpanan benda - benda pusaka.
MOKO : Melambangkan keagungan dan kejayaan kabupaten Alor.
UNTAIAN PADI 20 BUTIR, BUNGA KAPAS 12 HELAI DAN MESBAH DENGAN SUSUNAN BATUNYA BERTURUT – TURUT DARI ATAS SAMPAI KE BAWAH :
- Tebal Lurus I : 1 Buah Batu
- Deretan Batu II : 9 Buah Batu
- Deretan Batu III : 5 Buah Batu
- Deretan Batu IV : 8 Buah Batu
POHON BERINGIN DAN MESBAH : Melambangkan perlindungan hidup seutuhnya dalam rohani dan jasmani di ruang lngkup daerah.
RUMAH ADAT : Melambangkan ttempat simpanan benda - benda pusaka.
MOKO : Melambangkan keagungan dan kejayaan kabupaten Alor.
UNTAIAN PADI 20 BUTIR, BUNGA KAPAS 12 HELAI DAN MESBAH DENGAN SUSUNAN BATUNYA BERTURUT – TURUT DARI ATAS SAMPAI KE BAWAH :
- Tebal Lurus I : 1 Buah Batu
- Deretan Batu II : 9 Buah Batu
- Deretan Batu III : 5 Buah Batu
- Deretan Batu IV : 8 Buah Batu
Melambangkan Tanggal, BUlan dan Tahun lahirnya Kabupaten Alor yakni, 20 Desember 1959.
PITA TERBENTANG BERWARNAH PUTIH TERTULIS PEMERINTAH KABUPATEN ALOR DALAM WARNA HITAM DAN 3 LILITAN TALI BERWARNA HITAM PADA PANGKAL UNTAIAN PADI DAN KAPAS : Melambangkan Pulau Alor, Pulau Pantar dan Pulau – pulau kecil di sekitarnya yang bersatu padu dalam persatuan perjuangan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar